Mata Uang Qatar

Posted by

Qatar adalah negara Arab kecil yang terletak di Asia Barat Daya. Negara ini adalah bagian dari wilayah yang dikenal sebagai Timur Tengah. Qatar terletak di Semenanjung Arab, di pantai Teluk Persia.

Negara ini berbatasan darat dengan Arab Saudi. Negara pulau, Bahrain, terletak di barat laut. Qatari Riyal atau ريال قطري (arab) (QR) adalah mata uang resmi Negara Qatar.

Satu Qatari Riyal dibagi menjadi 100 Dirham. Saat ini ada dua koin Dirham yang beredar, yaitu 25 Dirham dan 50 Dirham. Negara Qatar atau دولة قطر dalam bahasa Arab adalah sebuah emirat di Timur Tengah yang terletak di sebuah semenanjung kecil di Jazirah Arab. Batasnya di selatan adalah Arab Saudi dan sisanya dibatasi Teluk Persia.


Blog, Updated at: 04.56

0 comments:

Posting Komentar